Al-Aqsa adalah Kompleks, ternyata masih banyak yang keliru mengenai Masjid Al-Aqsa
Masih sangat banyak diantara kita yang belum mengetahui tentang apa Al-Aqsa, yang manakah bangunan nya? Berapa luas nya? Dan apa saja yang ada di dalam nya? Ketidak tahuan yang terjadi pada sebagian besar umat islam ini, khusus nya di Indonesia, menjadi kesedihan tersendiri, khusus nya bagi saya.
Bayangkan, Al-Aqsa adalah tempat suci ke tiga setelah Makkah dan Madinah, menjadi kiblat pertama Kaum muslimin saat itu, menjadi tempat isra mi'raj nya nabi, tetapi masih banyak yang keliru pemahaman nya tentang Al-Aqsa.
Ketika ditanya yang manakah masjid Al-Aqsa? Masih banyak yang belum bisa menjawab nya dengan pasti, bahkan ada sebagian besar dari mereka yang mengatakan bahwa Musholla Kubah As Sakhrah / The Dome of The Rock (masjid berkubah emas) bukan merupakan masjid Al-Aqsa, melainkan masjid buatan zionis Yahudi yang digunakan untuk mengelabui Umat Islam.
Padahal Musholla tersebut masih termasuk kedalam bagian Al-Aqsa, ini lah sebuah pemahaman keliru yang banyak terjadi di masyarakat kita, entah karena kurang nya kepedulian mereka terhadap al-aqsa, atau karena memang benar-benar belum tahu.
Masjid Al-Aqsa adalah keseluruhan tempat yang berada di dalam tembok yang dibatasi oleh dinding pembatas. Maka bangunan yang terdapat di dalam masjid dan bangunan-bangunan lainnya, seperti Qubbah as Shakhrah (Dome of The Rock), ruwaq-ruwaq (mihrab-mihrab masjid) dan bangunan-bangunan lainnya adalah bangunan-bangunan baru. Dan yang dimaksud dengan al Aqsha adalah komplek yang dibatasi oleh dinding pembatas.
Al-aqsa adalah keseluruhan tempat yang berada didalam tembok pembatas (garis merah), bahkan tembok nya pun termasuk bagian dari masjid Al-Aqsa.
Walaupun tidak semua kawasan pada Masjid Al-Aqsa memiliki atap, tetapi jika kamu sholat di sudut manapun, selama tempat itu masih didalam tembok pembatas, maka kamu akan mendapatkan lebih banyak pahala dibanding sholat di tempat lain.
Inti nya, Masjid al-aqsa bukan hanya mushola As-Sakhrah (berkubah emas) saja, tetapi masjid Al-Aqsa adalah sebuah kawasan atau kompleks yang didalam nya juga memiliki banyak tempat untuk sholat, tempat apa sajakah itu?
1. Mushala Jami Al Qibli
Sebagian besar orang lebih mengenal tempat ini dengan sebutan masjid Al-Aqsa, padahal sebutan tersebut kurang tepat, kenapa? Karena Al-Aqsa bukan hanya bagian ini saja, tetapi seluruh kawasan yang ada didalam tembok pembatas merupakan Masjid al-aqsa. Bangunan ini hanya salah satu bagian nya saja.
Mushola ini didirikan pertama kali oleh Khalifah Abdul Malik bin Marwan dari Bani Umayyah di sisi timur dari masjid Al-Aqsa, yaitu sisi yang paling dekat dengan ka'bah.
2. Mushala Kubah As-Sakhrah (The Dome Of The Rock)
Salah satu bangunan yang paling populer dibanding bangunan yang lainnya, selain karena kubah nya yang berwarna emas, bangunan ini juga diyakini oleh sebagian umat Islam sebagai masjid Al-Aqsa, ada juga yang meyakini bahwa bangunan ini hanyalah tipuan dari zionis Yahudi untuk mengelabui Umat Islam, padahal itu semua tidaklah benar.
Bangunan ini juga menjadi bagian dari seluruh kawasan Masjid Al-Aqsa, dibangun oleh khalifah yang sama yaitu Abdul Malik bin Marwan. Dibina tepat diatas batu yang diyakini sebagai pijaka buroq saat melakukan mi'raj.
3. Mushala Al Marwani
Bangunan yang berada di tenggara masjid Al-Aqsa ini dulunya pernah dijadikan sebagai kandang kuda pada masa Sabilis. Mushola ini dibangun pasa masa Umawiyah dengan tujuan agar halaman sisi selatan dan utara masjid al aqsa mejadi sama rata.
4. Mushala Al Buraq
Terletak di barat daya masjid al aqsa dan berada di bawah pintu Al-Magharibah. Dinamakan al-buraq karena tempat tersebut diyakini sebagai tempat Nabi Muhammad meletakkan kendaraan nya pada malam Isra Mi'raj.
Bayangkan, Al-Aqsa adalah tempat suci ke tiga setelah Makkah dan Madinah, menjadi kiblat pertama Kaum muslimin saat itu, menjadi tempat isra mi'raj nya nabi, tetapi masih banyak yang keliru pemahaman nya tentang Al-Aqsa.
Kekeliruan di sebagian besar umat Islam
Ketika ditanya yang manakah masjid Al-Aqsa? Masih banyak yang belum bisa menjawab nya dengan pasti, bahkan ada sebagian besar dari mereka yang mengatakan bahwa Musholla Kubah As Sakhrah / The Dome of The Rock (masjid berkubah emas) bukan merupakan masjid Al-Aqsa, melainkan masjid buatan zionis Yahudi yang digunakan untuk mengelabui Umat Islam.
![]() |
The Dome Of The Rock |
Al-Aqsa adalah Kompleks
Masjid Al-Aqsa adalah keseluruhan tempat yang berada di dalam tembok yang dibatasi oleh dinding pembatas. Maka bangunan yang terdapat di dalam masjid dan bangunan-bangunan lainnya, seperti Qubbah as Shakhrah (Dome of The Rock), ruwaq-ruwaq (mihrab-mihrab masjid) dan bangunan-bangunan lainnya adalah bangunan-bangunan baru. Dan yang dimaksud dengan al Aqsha adalah komplek yang dibatasi oleh dinding pembatas.
![]() |
Al-Aqsa |
Walaupun tidak semua kawasan pada Masjid Al-Aqsa memiliki atap, tetapi jika kamu sholat di sudut manapun, selama tempat itu masih didalam tembok pembatas, maka kamu akan mendapatkan lebih banyak pahala dibanding sholat di tempat lain.
Ada banyak Mushala di dalam Kompleks Masjid Al-Aqsa
Inti nya, Masjid al-aqsa bukan hanya mushola As-Sakhrah (berkubah emas) saja, tetapi masjid Al-Aqsa adalah sebuah kawasan atau kompleks yang didalam nya juga memiliki banyak tempat untuk sholat, tempat apa sajakah itu?
1. Mushala Jami Al Qibli
Sebagian besar orang lebih mengenal tempat ini dengan sebutan masjid Al-Aqsa, padahal sebutan tersebut kurang tepat, kenapa? Karena Al-Aqsa bukan hanya bagian ini saja, tetapi seluruh kawasan yang ada didalam tembok pembatas merupakan Masjid al-aqsa. Bangunan ini hanya salah satu bagian nya saja.
Mushola ini didirikan pertama kali oleh Khalifah Abdul Malik bin Marwan dari Bani Umayyah di sisi timur dari masjid Al-Aqsa, yaitu sisi yang paling dekat dengan ka'bah.
2. Mushala Kubah As-Sakhrah (The Dome Of The Rock)
Salah satu bangunan yang paling populer dibanding bangunan yang lainnya, selain karena kubah nya yang berwarna emas, bangunan ini juga diyakini oleh sebagian umat Islam sebagai masjid Al-Aqsa, ada juga yang meyakini bahwa bangunan ini hanyalah tipuan dari zionis Yahudi untuk mengelabui Umat Islam, padahal itu semua tidaklah benar.
Bangunan ini juga menjadi bagian dari seluruh kawasan Masjid Al-Aqsa, dibangun oleh khalifah yang sama yaitu Abdul Malik bin Marwan. Dibina tepat diatas batu yang diyakini sebagai pijaka buroq saat melakukan mi'raj.
3. Mushala Al Marwani
Bangunan yang berada di tenggara masjid Al-Aqsa ini dulunya pernah dijadikan sebagai kandang kuda pada masa Sabilis. Mushola ini dibangun pasa masa Umawiyah dengan tujuan agar halaman sisi selatan dan utara masjid al aqsa mejadi sama rata.
4. Mushala Al Buraq
Terletak di barat daya masjid al aqsa dan berada di bawah pintu Al-Magharibah. Dinamakan al-buraq karena tempat tersebut diyakini sebagai tempat Nabi Muhammad meletakkan kendaraan nya pada malam Isra Mi'raj.
Belum ada Komentar untuk "Al-Aqsa adalah Kompleks, ternyata masih banyak yang keliru mengenai Masjid Al-Aqsa"
Posting Komentar